Pemerintah Desa Satra serius dalam menangani pencegahan penyebaran virus corona (Covid-19). Setelah melakukan penyemprotan disinfektan di desa, pemerintah desa mendirikan 1 posko terpadu tingkat desa pada hari Senin 23 Maret 2020.
Pembentukan posko terpadu ini berdasarkan hasil kesepakatan bersama antara tenaga kesehatan desa, Bhabinsa, dan Bhabinkamtibmas untuk menekan penyebaran virus korona. Disisi lain, keberadaan posko terpadu ini diharapkan dapat membantu tugas tenaga kesehatan Puskesmas dalam menangani Covid-19 di Kecamatan Klungkung.

Kegiatan Jumantik di Bulan Januari 2026
Musdes Penetapan APBDESA TA 2026
Perayaan Hari Tumpek Krulut dan Purnama
Penyerahan Punia Ngaben
Musdes Penyepakatan RAPBDESA TA 2026
Hari Ibu 22 Desember 2025
Upacara Peringatan Hari Bela Negara yang ke-77
Pemerintah Desa
Visi dan Misi
Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Lingkungan Desa Satra
Usaha Tanaman Hidroponik
Pembagian PMT (Pemberian Makanan Tambahan) bagi Lansia Resti
Pelatihan dan ujian bagi warga buta aksara di desa Satra
Kegiatan Jumantik ke Rumah Warga
Sosialisasi Penanggulangan Bencana
Rapat Penyusunan RKP Tahun 2021 & Musrenbangdes
Rapat Rutin Perangkat Desa
UMKM Pangkonan Arsani