Artikel

Tirta Yatra ke Pura Menjangan

02 Maret 2024 09:05:06  Administrator  577 Kali Dibaca  Berita Lokal

Lokasi Pulau Menjangan berada disebelah utara Taman Nasional Bali barat yang termasuk bagian dari Desa Sumber Klampok, kecamatan Grokgak  yang berjarak sekitar 76 kilometer sebelah Barat Kota Singaraja.   Untuk mencapai pulau harus naik perahu bermotor (boat) sekitar 30 menit dari Labuhan lalang.

Pulau menjangan merupakan sebuah pulau kecil tanpa penghuni dengan luas kurang lebih 175 hektar terdiri dari karang, batu batuan vulkanik serta tanah vulkanik hitam.  Sesuai dengan namanya pulau ini dahulu terkenal dengan menjangannya.  Pulau ini menawarkan potensi keindahan laut sekitarnya yang sangat cocok untuk  kegiatan rekreasi serta olah raga air seperti : Snorkeling dan Scuba Diving.  Keindahan alam bawah lautnya sangat menarik karena kita dapat menemukan terumbu karang  serta flora dan fauna laut yang berwarna warni.  Dengan kondisi air laut yang tenang dan panorama teluknya sangat mempesona.  

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pengaduan Online

 Peta Desa

 Statistik

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

Prodeskel Pajak Online

 Media Sosial

 Arsip Artikel

06 Agustus 2018 | 6.478 Kali
Pemerintah Desa
21 Desember 2021 | 3.092 Kali
Visi dan Misi
14 Juni 2019 | 2.888 Kali
Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Lingkungan Desa Satra
13 Juni 2019 | 2.430 Kali
Usaha Tanaman Hidroponik
14 Maret 2020 | 2.327 Kali
Pembagian PMT (Pemberian Makanan Tambahan) bagi Lansia Resti
15 Desember 2018 | 1.863 Kali
Pelatihan dan ujian bagi warga buta aksara di desa Satra
06 Agustus 2018 | 1.091 Kali
Badan Permusyawaratan Desa

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:115
    Kemarin:145
    Total Pengunjung:718.794
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:216.73.216.184
    Browser:Mozilla 5.0

 Peta Wilayah Desa

 Komentar

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jalan Watu Klotok - Klungkung
Desa : Satra
Kecamatan : Klungkung
Kabupaten : Klungkung
Kodepos : 80771
Telepon : 036621116
Email : kantordesasatraklungkung@yahoo.com